Kidde® Key Maintenance Switch digunakan sebagai pengunci untuk memutus sirkuit aktivasi pada aktuator atau selenoid valve cylinder fire suppression system dan mencegah terjadinya gas discharge yang tidak disenagaja selama pemeliharaan FM200 system. Sebagai alternatif, Kidde® Key Maintenance Switch juga dapat digunakan untuk memutuskan sirkuit deteksi tunggal, ketika sirkuit tersebut hanya dihubungkan dengan kabel dengan detektor yang dialairi arus listrik.
Kidde® Key Maintenance Switch bisa digunakan pada rangkaian FM200 Fire Suppression System, CO2 Fire Suppression System, Inert Gas Fire Suppression System atau bahkan pada instalasi Kitchen Fire Suppression System dan Instalasi Kidde Fire System lainnya.
Kidde ARIES adalah salah satu panel kontrol alarm kebakaran Addresable yang dapat dialamatkan dan networkable. Kontrol Panel Kidde ARIES memiliki fitur-fitur yang canggih untuk menangani tuntutan persyaratan operasional dari sistem pencegah kebakaran bahaya khusus seperti FM200 Fire Suppression System, CO2 Fire Suppression System, Inert Gas Fire Suppression System dan sistim pemadam kebakaran otomatis lainnya. Panel kontrol Kidde ARIES mengatur dan mengendalikan semua perangkat input dan output yang merupakan respon kebakaran dari peralatan deteksi dini dan alarm hingga pengaktifan sistem pemadaman kebakaran.
The ARIES manages fire response events from detection and alarm to suppression system release. Perfect for small to medium-sized applications, the ARIES unit provides pre-planned, sequential system response or immediate system actuation, depending on the requirements of the application.
Kidde AEGIS™ Conventional Fire Extinguisher Control Panel sebagai pusat kontrol dan pengendali pada FM200 Fire Suppression System maupun Fire Alarm System juga bisa digunakan pada sistim proteksi kebakaran lainnya seperti CO2 Fire Suppression System, Aerosol Fire System, Inert Gas Fire Suppression System, dll. Panel Kontrol Konvensional Kidde AEGIS adalah unit pengendali bahaya kebakaran untuk single hazard yang berfokus pada pemadam kebakaran yang memberikan fleksibilitas konfigurasi dengan desain yang kompak, ringkas dan dapat dipesan dengan atau tanpa sakelar Manual Release dan Abort yang dipasang di pintu panel.
Panel Kontrol Kidde AEGIS™ dapat digunakan dengan berbagai macam sistem pemadam api otomatis, AEGIS ™ kompatibel dengan Sistem Pemadam Api Clean Agent, CO2, Sistem Pemadam Kebakaran menggunakan Wet and Dry Chemical, Halon, Pemadam Kebakaran Sprinkle, Pre-Action Fire System, Foam and Foam Water systems. Panel Kontrol Kidde AEGIS™ dirancang untuk kemudahan pemasangan, perawatan, dan penggunaan, AEGIS sangat ideal untuk aplikasi pemadam kebakaran bahaya khusus berukuran kecil hingga menengah. MCFA Kidde AEGIS™ dilengkapi dengan fleksibilitas pemrograman tingkat tinggi dan catu daya yang cukup, Master Control Fire Alarm AEGIS memberikan perlindungan kebakaran berkelanjutan yang dibutuhkan oleh industri modern, dunia teknologi tinggi.
Multitone Horn & Strobe Kidde® K-75-001 merupakan perangkat output pada fire alarm system atau FM200 fire suppression system berupa suara dan lampu sebagai tanda bahaya kebakaran atau sistim peringatan dini alarm kebakaran. Multitone ditempatkan pada titik-titik tertentu diruangan maupun area yang sekiranya dapat dengan cepat didengar oleh semua orang pada gedung yang dipasang fire alarm system. Sementara pada FM200 fire suppression system, multitone Horn & Strobe umumnya dipasang diatas pintu dibagian dalam ruangan yang diproteksi sistim pemadam kebakaran otomatis dan dirangkai bersamaan dengan lampu evacuate sebagai tanda terjadinya bahayaa kebakaran pada rungan tersebut sekaligus sebagai peringatan kepada semua orang yang ada didalam ruangan agar segera keluar dan dievakuasi.
Kidde Manual Lever Operated Control Head merupakan perangkat yang digunakan untuk membuka head valve cylinder FM200 secara manual sehingga gas dapat discharge dan mengalir keluar melewati pipa dan discharge nozzle. Manual lever operated control head digunakan apabila FM200 fire suppression system mengalami kendala atau kegagalan fungsi atau tidak dapat bekerja secara otomatis misalnya disebabkan oleh power listrik yang terputus akibat kebakaran maupun perangkat elektrikal seperti sensor dan panel kontrol yang bermasalah.
Manual Lever Operated Control Head merupakan pengamanan terakhir pada FM200 fire suppression system yang harus dioperasikan secara manual dimana untuk mengoperasikannya dibutuhkan bantuan manusia. Manual lever operated control head terletak dibagian atas cylinder FM200 dan menempel dengan cylinder head valve. Dalam keadaan normal, manual Lever Operated Control Head dikunci dengan pin pengaman untuk menghindari kesalahan pengoperasian atau human error sehingga bisa terjadi fault gas discharge.